Kepedulian
user terhadap keamanan komputer, baik dalam bentuk update Operating System maupun update antivirus,
dapat dikatakan sangat lemah (Andreas, Sutresna & Wayan).
Tak
satupun patch sistem operasi, firewall atau konfigurasi web server dapat
mencegah serangan session hijacking. Tiap pengembang web harus mengerjakan
secara cermat desain dan implementasi session dan state tracking (Fauziah &
Septi 2009).